Resep Cara Membuat Kue Tepung Beras
>> 14 July 2013
Barangkali anda sering menikmati aneka kue dan salah satunya adalah kue tepung beras. Untuk membuat kue ini tidaklah terlalu rumit. Hanya tujuh bahan yang diperlukan.
Berikut adalah resep cara membuat kue tepung beras
Resep Cara Membuat Kue Tepung Beras
Bahan:- Tepung beras - 400 gram
- Tepung Maizena - 200 gram
- Kuning Telur - 6 butir
- Mentega - 400 gram
- Gula Halus - 275 gram
- Kacang tanah sangrai, cincang - 200 gram
- Vanili - secukupnya
- Kocok mentega, gula sampai lembut, lalu masukkan telur satu persatu, kemudian kocok hingga lembut lagi.
- Masukkan vanili, campuran tepung terigu, maizena dan soda kue, kacang tanah sangrai, lalu aduk hingga tercampur rata.
- Letakkan adonan di atas loyang yang telah diolesi mentega, dan letakkan satu sendok - satu sendok sebari ditekan tepinya dengan garpu agar bermotif.
- Panggang dalam oven sampai matang.
Baca juga artikel seputar resep makanan lainnya mengenai:
Resep Cara Membuat Es Mangga Yang Menyegarkan
Resep Sambal Pecel Nikmat & Cara Membuatnya
Resep Ikan Gabus Masak Santan
0 comments:
Post a Comment